DAFTAR HARGA TOYOTA JAKARTA

Senin, 14 September 2009

Robo-Cop TOYOTA dari Jepang!



Polisi Bandara di Aichi, Jepang telah menggunakan I-REAL sebagai kendaraan resmi bertugas mereka. I-Real yang diciptakan oleh TOYOTA ini pertama kali dipamerkan di Toyota Auto Show pada tahun 2004.

Toyota I-Real terbuat dari konstruksi serat karbot ringan dengan plastik yg dipadatkan. Pengoperasian geraknya dilokasikan pada sisi sandaran lengan. I-Real memiliki kecepatan maksimum hingga 18,6 Mil/Jam dan dapat berubah dari posisi tegak ke posisi rebah bila disetel di Mode-Kecepatan Tinggi.

Kendaraan ini juga sempat dipamerkan di Pekan Indonesia International Motor Show pada tahun 2008 lalu di JHCC Senayan, Jakarta Pusat. Dimana pada saat itu, Menteri Perekonomian kita, Ibu Mari Elka Pangestu sempat menjajal kebolehan Toyota I-Real.

toyota-ireal.jpg
Toyota I-Real concept car

ABDI "AUTO 2000"
Mobile: 0813 1559 7037
CDMA: 021 7151 3619